Kata Tahfidz memiliki arti sebagai menghafal yang berasal dari bahasa Arab, Hafidza yahfadzu hifdzan yang merupakan lawan dari lupa yaitu selalu mengingat dan sedikit terlupa. ... Sehingga bisa diartikan jika Tahfidz Quran merupakan kegiatan menghafal ayat ayat AL Quran.
Berdasarkan SK KBM Nomor : 800/ /426.101.13/SMP.1/2020 Tanggal : 13 Juli 2020 - Kelas Tahfid - sebagai berikut :
Achmad Rofiq, S.Pd
Mu’thasim Billah ,S.Pd
Ahmad Ribayat,S.Pd.I